Inilah Harga Tiket Ku Kira Kau Rumah & Cara Belinya, Terbaru 2022! – Ku Kira Kau Rumah adalah seri film Indonesia perdana yang disutradari oleh Umay Shihab dan diperankan oleh Prilly Latuconsina, Jourdy Pranata dan Shenina Cinnamon.
Film yang sangat ditunggu-tunggu ummat Indonesia itu sekian lama akhirnya pun serempak ditayangkan perdana pada tanggal 3 Februari 2022 kemarin melalui bioskop-bioskop kesayangan kalian.
Film ini bisa kalian saksikan melalui bioskop Indonesia seperti Cinemaxx, CGV dan juga Cinepolis. Adapun harga tiketnya tentu bervariasi, hal itu tergantung pada di mana kalian nonton dan kapan kalian nonton.
Dalam proses pembelian tiketnya, bisa kalian lakukan secara langsung dan bisa juga melalui Online. Untuk cara belinya via online, akan Kami bagikan tips dan infonya berikut ini. Stay tuned terus di chanel Kami ya!
Harga Tiket Ku Kira Kau Rumah Via Online
Beberapa platform bioskop Indonesia telah menjalin kerjasama dengan industri film guna dapat menayangkan film-film mereka dalam bioskopnya. Salah satunya ya seperti Cinema 21, CGV, hingga Cinepolis. Ini tentu sangat membantu bagi mereka yang akan menonton film dan membeli tiketnya, sebab tidak memerlukan waktu lama serta tidak perlu harus antri lama-lama.
Pembelian tiket secara online, membuka fikiran bahwa kalian bisa mendapatkan tiket tanpa harus takut dan khawatir kehabisan tiketnya. Lebih-lebih film yang akan ditonton sangat viral dan booming sebagaimana Ku Kira Kau Rumah yang begitu booming ini.
Pembelian tiket pun beragam mulai dari Rp 35.000 hingga 45.000. Tergantung pada kalian menontonnya di mana dan pada studio apa. Selain itu, pembelian tiket secara onlien ini tentu memiliki biaya administrasi ya, Sob, kurang lebih 3000-5000 per tiketnya.
Dan aplikasi pembelian tiket onlien yang sering sekali jadi pilihan penonton untuk membeli tiket yaitu Gotix, adalah aplikasi yang disediakan oleh Gojek dalam pembelian tiket online.
Untuk caranya, perhatikan tutorial berikut.
- Downloadlah aplikasi Gojek di Play Store atau App Store , atau bisa gunakan link yang akan Kami bagikan berikut ini
- Klik menu lain pada layar pertama kemudian klik GoTix
- Bukalah dan pilih judul film yang akan kalian tonton contoh Ku Kira Kau Rumah
- Kemudian pilih Klik Buy Ticket
- Kalian bisa memilih hari, jam, lokaso bioskop untuk nonton serta memilih kursi mana yang akan ditempati. Lanjut klik Continue
- Pilihlah metode pembayaran yang tersedi
- Seyelah proses order selesai, tunggulah notif e-tiket kalian dikirim
Link Download Aplikasi untuk Nonton Film Ku Kira Kau Rumah
Akan Kami bagikan berikut ini mengenai link download Aplikasi untuk Nonton Film Ku Kira Kau Rumah; https://bit.ly/3IZCxJh
Jadi, kalian bisa juga langsung mendatangi bioskop dan lakukan pembelian tiket secara offline kepada pegawai bioskop jika tidak ingin membelinya secara Online.
Akhirnya,
Demikian yang dapat Kami sampaikan tentang ulasan yang satu ini, semoga dapat menambah wawasan dan bermanfaat bagi kalian semuanya.
Untuk kalian, jangan lupa terus pantau rapikan.com setiap hari, untuk mendapatkan ulasan informasi terupdate dan penting lainnya, baik soal game, bisnis, media sosial, marketplace, twibbon, berbagai aplikasi terbaru, situs, dan atau kabar-kabar terbaru dan viral. Kalian akan mendapatkan semua itu hanya di web ini.
Terimakasih, selamat menikmati dan mencobanya!